Friday 17 November 2017

5 Contoh Hukum Bejana Dalam Kehidupan Sehari-hari

5 Contoh Hukum Bejana Dalam Kehidupan Sehari-hari

5 (lima) contoh penerapan Hukum Bejana Berhubungan dalam kehidupan sehari-hari!



  1. Pembuatan saluran air selalu dibuat menurun atau miring ke arah tertentu supaya air dapat mengalir.
  2. Pemasangan pipa air.
  3. Pembuatan mulut teko/ceret.
  4. Pembuatan waterpass (alat ukur kedataran suatu bidang). 
  5. Pengukuran ketinggian tiang dengan selang air oleh tukang batu/bangunan.
5 Contoh Hukum Bejana Dalam Kehidupan Sehari-hari
4/ 5
Oleh